Pada penghujung senja rindu itu masih ada. Bersemayam dalam lubuk hati paling dalam. Diam, menanti keberanian untuk muncul menyeruak. Atau lebih baik tetap tinggal di sana?
Rindu menggantung di penghujung senja. Menanti Tuan mau bicara. Perihal cinta atau kisah tentang kita yang tak tahu entah bagaimana.
Bukit Diponegoro, 200318
Tidak ada komentar:
Posting Komentar